Ini Dia Daftar Game Android Dewasa yang Jangan Dimainkan Bocil

Seperti halnya film, game juga terdiri dari berbagai genre yang cocok untuk kalangan tertentu. Sebagaimana game dewasa android yang tidak boleh dimainkan oleh anak dibawah umur.

Oleh karena itu, peranan orang tua sangatlah dibutuhkan agar anak tidak mengakses game-game khusus dewasa tersebut.

Lantas, game dewasa mana sajakah yang harus diwaspadai? Nah, biar kamu gak penasaran mending simak saja langsung ulasannya dibawah ini.

  1. Summertime Saga

Awalnya game Summertime Saga hanya bisa diakses pada perangkat PC saja. Seiring dengan perkembangan teknologi gadget, kini game Summertime Saga tersedia dalam versi android.

Bahkan yang lebih menariknya lagi, game Summertime Saga ini bisa didownload di Play Store secara gratisan lho.

Tentu saja hal ini disambut antusias oleh para pecinta game Summertime Saga yang ingin memainkannya pada layar smartphone.

Game Summertime Saga memiliki keunikan tersendiri, yang mana pemainnya akan berperan sebagai seorang siswa SMA.

Siswa SMA tersebut diharuskan menyelesaikan misi untuk menaklukan semua karakter wanita yang ada didalamnya.

Dalam beberapa alur cerita, pemain akan diajak untuk memilih jalannya sendiri.

  1. Collage Brawl

Selain Summertime Saga, Collage Brawl juga merupakan salah satu game android yang paling populer di kalangan orang dewasa.

Kendati menyajikan game play yang menarik, namun game Collage Brawl dianggap terlalu vulgar sehingga tidak tersedia di platform resmi.

Pada game ini, kamu akan memainkan karakter Ken yang merupakan seorang mahiswa di sebuah perguruan tinggi.

Ken bersama teman-temannya diserang oleh sekumpulan geng yang bernama Red Kat. Bahkan, mereka juga mencuri semua barang berharga milik Ken dan teman-temannya.

Terlepas dari cerita itu, game ini akan membawamu ke berbagai animasi seksual. Itu sebabnya, mengapa game Collage Brawl jangan sampai diakses oleh para bocil.

  1. Kunoichi Trainer

Jika dilihat dari karakternya, game Kunoichi Trainer ini memang diadaptasi dari anime Naruto sebagai latar belakangnya.

Dikarenakan mengambil latar belakang anime Naruto, game Kunoichi Trainer pun tidak tersedia di Play Store.

Mengenai game playnya, kamu akan menjalani kehidupan sebagai seorang ninja di sebuah desa yang bernama Konoha.

Akan tetapi, game ini tidak mengharuskan pemainnya untuk bertarung, melainkan harus berinteraksi dengan ninja-ninja yang berjenis kelamin perempuan.

Seperti halnya Hinata, Ino, dan Sakura. Selain ketiga ninja wanita terkenal tersebut, kamu juga bisa berinteraksi dengan gadis-gadis lainnya yang ada di desa Konoha.

  1. Treasure of Nadia

Game dewasa android berikutnya yang menarik untuk dibahas, yakni berjudul Treasure of Nadia. Game ini mempunyai konstruksi utama gameplay, dimana pemainnya harus mencari harta karun.

Disisi lain, dalam game Treasure of Nadia juga kamu mempunyai kebebasan untuk melakukan berbagai kegiatan.

Kabarnya, game Treasure of Nadia ini mengadopsi konsep naratif interaktif yang memungkinkan pemainnya harus membentuk sendiri alur cerita dalam permainan.

Sesuai dengan judulnya, game ini mengusung karakter seorang wanita bernama Nadia yang kerap melakukan adegan-adegan vulgar.

Maka dari itu, game Treasure of Nadia jangan sampai diakses oleh kalangan anak-anak. Ukuran file game Treasure of Nadia terbilang cukup kecil, sehingga tidak akan terlalu banyak memakan kapasitas memori penyimpanan ponsel.

Itu dia deretan game dewasa yang bisa dimainkan di android, sehingga kamu harus lebih waspada lagi agar tidak diakses oleh anak-anak.